Manual Reset Epson L110

09.13.00
hahaha....

mereset manual ink charge epson L110

Printer Epson L110 atau LSeries ini cukup murah dalam jangka panjang meskipun harga printernya sendiri sekitar 1 jutaan(L110) namun harga tintanya yang ori sekitar 75 ribu rupiah(jawa timur tempat ane :p ) dan dapat bertahan kurang lebih sebulan dengan kapasitas printnya kurang lebih 50 lembar perhari.

nah, barusan aja Saga Refill nih printer biasanya sih tinggal isi aja langsung otomatis recharge sendiri nih printer namun hari ini tidak mau udah 30 menit nunggu :wew:, Saga coba reset pakai adjprogram buat reset tetep merah dan akhirnya experimentpun dilakukan pada printer epson L110 ini dan hasilnya adalah langkah - langkah berikut ini :


langkah - langkah mereset manual epson L110...

1. tekan dan tahan tombol resume(yang ada gambar kertasnya / lampu merah hidup) selama 5 detik dan lepaskan(jangan sampai lebih dari 2 detik ketika melepaskan)

2. setelah itu tekan dan tahan lagi tombol resume tersebut selama 3 detik lalu lepaskan kembali(jangan sampai lebih dari 2 detik ketika melepaskan)

3. lalu tekan 1 kali lagi dan printer Epson L110 akan direset secara manual


langkah ini work pada printer Epson L110 saga dan semoga aja jika rekan - rekan semua mengalami hal yang sama, bisa teratasi dengan langkah - langkah tersebut...




Artikel Terkait

Silahkan meninggalkan komentar berupa pertanyaan atau hal sejenisnya,
ingat jika admin mengira itu adalah junk comment maka akan dihapus.

Conversion Conversion Emoticon Emoticon